
Berikan Paket Makanan Untuk Guru Honorer dan Guru Mengaji di Pelosok
Kirimkan paket makanan sebagai apresiasi sederhana bagi para Guru di seluruh Negeri Yukk !!
Info Lembaga

Berdaya Foundation
Tentang program
BOMBARDIR AKHIR TAHUN DENGAN SEDEKAH MAKAN
“Tebar 10.000 Paket Makanan Untuk Penghafal Alquran, Yatim Karena Covid 19, Guru, Petani dan Pejuang Keluarga Lainnya.”
Guru menjadi salah satu garda paling depan dalam dunia pendidikan. Bahkan saat pandemi guru-guru harus tetap mendidik dengan sistem baru yang bahkan tidak terpikirkan sebelumnya.
Jauh sebelum pandemi upah bagi guru sudah banyak yang mengkhawatirkan, terlebih ditengah pandemi yang membuat mereka harus berjuang dengan lebih keras.
Selain guru honerer, terdapat guru-guru mengaji yang harus kita perhatikan kesejahteraannya. Kebanyakan dari mereka mendapatkan upah sangat jauh dari upah minimum. Padahal mereka yang mengajarkan agama sebagai fondasi dalam kehidupan.

Gerakan Sedekah Makan (GSM) hadir dan bertekad untuk bisa berbagi makanan sebagai sebuah apresiasi atas kerjakeras para penerima manfaat dari sejak pandemi bermula hingga waktu yang tidak terhingga.
Menurunnya pandemi tidak membuat semangat berbagi kami lantas menurun. Sebab ada banyak orang baik yang bergabung bersama kami dan terus berupaya untuk menjadi wasilah kebaikan bagi sesama.
PERJALAN SEDEKAH MAKAN
Alhamdulillah sejak berdiri tahun 2020, Gerakan sedekah makan sudah berbagi sebanyak :
- Food Box : 36.467 Paket
- Paket Gizi Adik Yatim : 179 Paket
- Paket Sembako : 670 Paket
- Dapur Umum untuk Bencana : 8 Lokasi
- Paket Bombastis (Borong Dagangan Sampai Habis) : 3 Paket
- Paket untuk Isoman : 1.645 Paket
- Paket Sedekah Subuh : 15 Paket
Perjalanan masih panjang, Mari lebarkan sayap kebaikan bersama kami sebab yang kamu berikan Bukan #Sekedar Makanan
Donasimu akan menjadi tenaga untuk para guru yang memiliki nilai sedekah jariyah sebab mengajarkan ilmu.
Donasimu akan menjadi tenaga untuk para penghafal alquran yang siang malam seumur hidupnya menjaga hafalan.
Donasimu akan menjadi energi yang digunakan untuk beribadah kepada Allah SWT
Tidak terbayang bukan betapa banyaknya pahala kebaikan bahkan dari #sekedarmakanan.
Belum ada Fundraiser
Ayo jadi bagian dari #JembatanKebaikan dengan membagikan program ini
Berita Terbaru
Belum ada berita
Lembaga belum membuat berita terbaru
Donatur
Lihat SemuaHamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 100.643
Hamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 1.000

Hamba Allah
3 tahun yang lalu
Rp 1.000