Sedekah Daging Qurban untuk santri tahfidz

Sedekah Daging Qurban untuk santri tahfidz

Mari Berbagi Keceriaan dengan Sedekah Daging Qurban untuk Penghafal Quran?

Dana tersedia
Rp. 0

Info Lembaga

Darul Qur'an Wisatahati

Darul Qur'an Wisatahati

Akun Terverifikasi

Tentang program

Quiz (Qurban for santri tahfidz)

Bahagiakan mereka dengan daging Qurban darimu

Hai, Assalamu’alaikum #OrangBaik!

Sebentar lagi, mau menyambut hari raya Idul Adha, ya?

Sahabat, taukah bahwa tidak semua santri-santri dipondok rumah tahfidz mendapatkan makanan yang bergizi setiap hari. Namun semangat mereka dalam mempelajari Al-Qur'an tidak pernah surut. Untuk itu dimomen Idul Adha ini, kami mengajak sahabat-sahabat semua untuk bisa berbagi kebahagiaan dengan mendistribusikan daging qurban untuk mereka.

Dana yang terkumpul akan dibelikan hewan qurban atas nama salah satu kategori di bawah :

1. Santri Penghafal Quran
2. Sahabat Yatim
3. Panda (Para janda dan dhuafa)
4. Dhuafa
5. Masyarakat Pilihan (Masyarakat yang belum pernah dapat daging qurban)

Kemudian dagingnya akan didistribusikan untuk penerima manfaat di antara santri penghafal Alquran, santri rumah tahfidz, yatim dhuafa. Sehingga dengan sedekah daging Qurban ini harapannya semua orang bisa berqurban. Serta daging qurban bisa dinikmati oleh banyak penerima manfaat. Aamiin.


Yuk ambil bagian dalam Sedekah Daging Qurban untuk santri Penghafal Quran dan penerima manfaat lainnya dengan cara:

Jangan berhenti di kamu, alirkan juga pahala jariyah, ikut sertakan sahabat, kerabat dan teman terdekat ambil bagian dari Sedekah Daging Qurban Untuk Sahabat Yatim & Penghafal Quran”

Jazakumullah Khairan Katsiran
Salam,
Indonesia Beramal Sholeh



Disclaimer : Informasi dan opini yang tertulis di halaman program ini adalah milik lembaga (pihak yang menggalang dana) dan tidak mewakili Amalsholeh.com.
belum ada fundraiser

Belum ada Fundraiser

Ayo jadi bagian dari #JembatanKebaikan dengan membagikan program ini

Berita Terbaru

Lihat Semua

06 Jul 2023

Kegiatan Qurban 1444 H/ 2023

Alhamdulillah, Qurban amanah dari para Sohibul Qurban di program QUIZ (Qurban untuk santri tahfdiz) telah disembelih pada Jum’at (30/6) kemarin telah berjalan lancar.


Terdapat 10 kambing yang disembelih di Yayasan Daarul Qur’an Wisatahati Pusat di Surabaya.
Qurban amanah donatur telah kami salurkan kepada para santri, panti asuhan, dan masyarakat sekitar.

Donasi dari para sahabat dermawan melalui program sedekah Qurban telah kami gabungkan dalam program tersebut.

Jazakumullah Khoir seluruh donatur, yang telah mengamanahkan qurban terbaiknya bersama Yayasan Daarul Qur’an Wisatahati.

HA

Hamba Allah

2 tahun yang lalu

Rp 7.000

HA

Hamba Allah

2 tahun yang lalu

Rp 20.424

HA

Hamba Allah

2 tahun yang lalu

Rp 10.932

HA

Hamba Allah

2 tahun yang lalu

Rp 25.000

HA

Hamba Allah

2 tahun yang lalu

Rp 10.000

Program telah berakhir