Ingin Jadi Pramugari, Yatim ini Berusaha Bahagiakan Ibunya Disurga

Ingin Jadi Pramugari, Yatim ini Berusaha Bahagiakan Ibunya Disurga

“kalo Emak masih ada aku mau peluk Emak, aku kangen sama Emak” ucap Dek Rani yang sejak berumur 2 tahun di tinggal oleh Ibunya.

Dana tersedia
Rp. 0

Info Lembaga

Mizan Amanah

Mizan Amanah

Akun Terverifikasi

Tentang program

“kalo Emak masih ada aku mau peluk Emak, aku kangen sama Emak” ucap Dek Rani yang sejak berumur 2 tahun di tinggal oleh Ibunya. 


Ibu Rani meninggal karena mengalami sakit berat saat sang Ayah sedang bekerja (Merantau) diluar pulau, Kini Rani duduk di bangku sekolah kelas 1 SMP salah satu sekolah di daerah Kp. Cinangsih RT 002 RW 016 Desa Sumur Bandung Kec. Cipatat Kabupaten Bandung Barat. 

Kini ia tinggal bersama dengan Nenek nya yang sudah tua renta di sebuah rumah tua yang masih menggunakan bahan dari bilik bambu,papan kayu dan berbentuk rumah panggung.

Kegiatan Rani sepulang sekolah yakni sering kali membantu pekerjaan neneknya seperti nyuci piring, mencari kayu bakar sampai bersih-bersih rumah. Dirumah itulah hidup Nenek, Ayah Rani dan adiknya Rani.

Ayah dan Neneknya kesulitan untuk membiayai kebutuhan sehari-hari dan sekolah Rani juga Ani, karena sang Ayah sudah tak bisa bekerja lagi secara maksimal karena sakit paru-paru yang dideritanya, bahkan rumah sang Ayahnya pun kini dibiarkan hampir roboh karena tak mampu mengurusnya pasca kehilangan sang Ibunda, sehingga terpaksa tinggal bersama neneknya di rumah gubuk.

Walaupun begitu Sang Ayah tetap bekerja dengan segala keterbatasan yang ada ia sering kali ikut dengan petani yang lain ke ladang, atau sekedar membantu pekerjaan warga dan nantinya mendapatkan upah. Karena tanggung jawab yang amat sangat besar maka ia lakukan berbagai cara agar anaknya tetap bisa bersekolah dan memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Di usia seperti sekarang ini Rani dan Adiknya harus kehilangan kasih sayang OrangTua yang telah melahirkan ia dan adiknya. 

Sering kali ia merasa cemburu dengan teman-teman disekolah yang masih lengkap kedua orangtuanya. Merasa sedih tiap kali melihat pulang sekolah dijemput dan diantar sekolah oleh sang Ibu. 

Doakan Rani juga #SahabatDermawan Rani memiliki cita-cita yang amat tinggi yakni ingin menjadi Pramugari.

#SahabatDermawan yuk sama-sama kita bantu perjuangan Dek Rani dan adiknya demi bisa menggapai asa dan cita-cita agar bisa jadi kebanggan kedua orangtuanya, bangsa dan negara.

Dengan cara :

(1) Klik \DONASI SEKARANG\

(2) Masukkan nominal donasi Anda

(3) Pilih Metode Pembayaran (GOPAY, Transfer Bank, Virtual Account, Kartu Debit)

(4) Segera transfer sesuai nominal jika menggunakan Transfer bank & Virtual Account

#SahabatDermawan tidak hanya dapat membantu dengan berdonasi, tetapi juga dapat membantu dengan menyebarkan halaman galang dana ini ke teman, sahabat, keluarga terdekat agar semakin banyak orang yang tahu dan mau membantu.

Semoga Allah membalas segala kebaikan #SahabatDermawan!

Disclaimer : Informasi dan opini yang tertulis di halaman program ini adalah milik lembaga (pihak yang menggalang dana) dan tidak mewakili Amalsholeh.com.
belum ada fundraiser

Belum ada Fundraiser

Ayo jadi bagian dari #JembatanKebaikan dengan membagikan program ini

Berita Terbaru

belum ada fundraiser

Belum ada berita

Lembaga belum membuat berita terbaru

HA

Hamba Allah

3 tahun yang lalu

Rp 50.641

Hamba Allah

Hamba Allah

3 tahun yang lalu

Rp 10.000

Bismillah, semoga berkah dan barokah, Aamiin.
Yuk aminkan doa saudara kita
Program telah berakhir